Fitur JURU Parkir Off Street
Fitur-fitur yang disediakan JURU Parkir Off Street antara lain:
-
Mendukung operasional parkir jenis semi manless
- Mendukung operasional parkir jenis full manless new
- Mendukung operasional parkir yang memiliki pos kantong new
- Mendukung License Plat Recognition (LPR) untuk pembacaan plat kendaraan new
-
Mendukung transaksi cashless (Card based & QR based) new
- Memberi peringatan saat koneksi jaringan mati, sebelum tiket parkir
habis dan ketika tiket parkir habis
- Mendukung deteksi jenis kendaraan yang masuk melalui 1 pintu
- Mendukung pengaturan tarif parkir untuk setiap jenis kendaraan
- Mendukung pengaturan tarif inap dan tarif denda
- Mendukung blakclist kendaraan di area parkir
- Mendukung perhitungan tarif berdasarkan metode flat, progresif dan
progresif maksimal
- Mendukung sistem langganan dengan kartu dan nomor plat
- Mendukung transaksi parkir manual bila tiket dispenser rusak atau listrik
mati
- Menyajikan data aktivitas keluar masuk kendaraan parkir secara lengkap
- Menyajikan laporan pendapatan parkir dari beberapa lokasi
-
Menyajikan laporan analisis parkir
- Menyajikan data parkir beserta foto kendaraan parkir untuk audit kendaraan parkir
Dukungan Cashless
-
Card Based : Tapcash BNI, E-money Mandiri, Flazz BCA, Brizzi BRI
-
QR Based : Semua merchant yang terdaftar QRIS